Pemeriksaan di Bawaslu, Anim Immanudin; Iklan Saya Tak Melanggar Aturan

Redaktur author photo
Caleg DPRD Kota Bekasi dari PDIP, Anim Imanudin usai diperiksa Bawaslu.

INIJABAR.COM, Kota Bekasi - Caleg DPRD Kota Bekasi yang juga Ketua DPC PDIP, Anim Immanudin mengungkapkan,  klarifikasinya di Bawaslu terkait dugaan pelanggaran tahapan kampanye. Kamis (29/11/2018).

"Ada 17 pertanyaan yang diajukan Bawaslu pada saya. soal pemasangan iklan di media cetak. Sya itu iklan sebagai ketua DPC PDIP kota Bekasi dan tidak mencantumkan nomor urut  caleg. Karena iklan itu mengajak sosialisasi program pemerintah pusat."jelasnya.

Anim mengaku keteranganya lebih kepada sharing dan klarifikasi. Karena tidak ada pelanggaran dalam iklan yang saya pasang di media.

"Yah ini mah sharing ajah, karena tidak ada yang saya langgar dalam iklan itu."tandasnya.
Share:
Komentar

Berita Terkini